Zoom

Detak Jantung Tuhan

0
Kata-Nya lagi: "Apa yang keluar dari seseorang, itulah yang menajiskannya, sebab dari dalam, dari hati orang, timbul segala pikiran jahat, percabulan, pencurian, pembunuhan, perzinahan, keserakahan, kejahatan, kelicikan, hawa nafsu, iri hati, hujat, kesombongan, kebebalan. Semua hal-hal jahat ini timbul...

Family in God

0
Keluarga adalah tempat pertama bagi kita mengenal segala sesuatu Berbicara soal keluarga rohani, mungkin sebagian besar dari kita belum tahu sepenuhnya arti tentang sebuah keluarga dalam Tuhan. Kalau menurut Sigmund Freud (yang saya tidak kenal orang ini dan penyebutan namanya...

Seri Hati #2 : Hati yang Sakit

0
Hati kita adalah manusia batiniah kita. Hati kita adalah pusat kehidupan jiwa dan roh kita. Apa yang terjadi jika hati kita menjadi “sakit”?? Kehidupan kita pun menjadi sakit. Sayangnya dunia dengan segala nilai-nilai di dalamnya merusak hati anak-anak Tuhan,...

Pernikahan Dini, Bukan Cintanya yang Terlarang

0
Heboh! Beberapa waktu lalu, Indonesia dikejutkan dengan berita dua anak di Bantaeng yang berkeinginan untuk menikah. Mungkin berita ini cukup membuat dahi kita semua mengkerut. Bagi orang-orang yang tinggal di pedesaan, menikah muda adalah hal yang wajar. Umur 14...

Cinta Pertama

0
Apakah anda pernah mengalami cinta pertama? Cinta pertama dialami oleh manusia dimulai dari seorang anak. Manusia yang terlahir dari ibunya, ia akan merasakan cinta pertama kali ketika ibunya memeluk dan menciumnya. Apabila seseorang tidak mempunyai orang tua, minimal ia...

Seri Hati #1: Hati Mewakili Jiwa dan Roh Kita

0
"Jagalah hatimu dengan segala kewaspadaan, karena dari situlah terpancar kehidupan." Amsal 4:23  Apa yang terpancar dari hidup kita adalah gambaran dari kondisi hati kita. Apakah rasanya hidupmu berantakan? Apakah kehidupanmu tidak pernah beres? Maka saatnya kamu cek hatimu. Hal utama yang...

Menjadi “Miskin” Dihadapan Allah

0
Ketika membaca judul di atas, hal apa yang pertama kali muncul dalam benak kita? Berpikir bahwa ikut Tuhan pasti harus menderita kah atau berpikir bahwa Tuhan "jahat" atau mungkin kita malah berpikir bahwa ini baik buat "kedagingan" kita. Saudaraku,...

Kenyamanan di Padang Rumput

0
Saat kita mendengar kata "nyaman", hal apakah yang pertama kali muncul dalam benak kita? Mungkin ada yang menjawab, “Itu adalah hal yang menyenangkan, itu adalah hal yang sedang aku cari”, atau mungkin juga ada yang menjawab, “Itu adalah hal...

Tempat Perhentian

0
Hari-hari ini, kata-kata mengenai tempat perhentian mengusik pikiran saya. Tempat perhentian berbicara mengenai sebuah tujuan atau posisi yang rindu dicapai setiap orang. Dalam hidup ini, kita banyak diajar bahwa tempat perhentian itu adalah sebuah prestasi atau kesuksesan. Contohnya adalah...

Menjadi Anak yang Sejati

0
“Kamu adalah garam dunia. Jika garam itu menjadi tawar, dengan apakah ia diasinkan? Tidak ada gunanya selain dibuang dan diinjak orang.” Matius 5:13 Garam adalah sebuah bumbu dapur yang sangat murah dan bisa dipastikan selalu ada di setiap dapur. Orang sering...
WhatsApp Support
Shalom kak, Kami menyediakan layanan Konseling dan Doa.